Masa depan akuakultur di Indonesia: Transformasi menuju peningkatan keberlanjutan = The future of aquaculture in Indonesia: A transformation toward increased sustainability (Indonesian version)

Masa depan akuakultur di Indonesia: Transformasi menuju peningkatan keberlanjutan = The future of aquaculture in Indonesia: A transformation toward increased sustainability (Indonesian version)
Citation
Henriksson, P.J.G. et al. (2019) Masa depan akuakultur di Indonesia: Transformasi menuju peningkatan keberlanjutan. Penang, Malaysia: WorldFish. Catatan kebijakan: 2019-13
Untuk memerangi tingkat kekurangan gizi dan stunting atau kekerdilan saat ini, pemerintah Indonesia telah menetapkan suatu target ambisius untuk pertumbuhan akuakultur di Indonesia hingga tahun 2030. Perikanan secara fundamental telah memberikan kontribusi pada kesejahteraan Indonesia dengan memberikan sumber protein tinggi yang terjangkau. Namun untuk mencapai target yang telah ditentukan, hasil produksi harus ditingkatkan lebih dari tiga kali lipat. Namun bagaimanapun, dalam memenuhi target produksi tersebut akan timbul suatu dampak pada lingkungan. Penelitian telah menunjukkan bahwa akan muncul konsekuensi negatif terhadap lingkungan dari hasil pencapaian target produksi yang diusulkan jika menggunakan praktik yang ada saat ini. Akibatnya, diperlukan suatu praktik yang lebih berkelanjutan yang tidak membahayakan fungsi ekosistem pesisir Indonesia yang amat berharga ini. Suatu penilaian melihat potensi intervensi dan inovasi akuakultur di beberapa kategori dampak yang akan memungkinkan sektor ini tumbuh tanpa harus membahayakan lingkungan.
Date Available
Type
Publisher
Countries
Research Themes
Language